Mengajar Setulus Hati

Mengajar Setulus Hati

Selasa, 13 Oktober 2015

MGMP PERTEMUAN 2

Tanggal : 13 Oktober 2015
Materi : Peer Teaching
Narasumber : Buk Desi, Pak Muhammad, dan Pak Dermawan
Materi Persamaan Lingkaran

Materi Integral Substitusi

Materi Prolin

Kegiatan: 
  1. Tiap kelompok berdiskusi tentang materi pembelajaran peer teaching yang dipilih.
  2. Tiap perwakilan kelompok tampil peer teaching berdasarkan materi 
  3. Kelompok lain memberikan tanggapan, kritik, dan saran terhadap penampilan dari masing-masing perwakilan kelompok yang tampil.


Jumat, 09 Oktober 2015

PELATIHAN OLEH P4TK JOGJA DI PPMG LANGSA

POWERPOINT (PRESENTASI) MATEMATIKA SMA

KELAS X

SEMESTER 1
- PERPANGKATAN, DAN BENTUKAKAR
- LOGARITMA
- PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN KUADRAT DAN FUNGSI KUADRAT
- SISTEM PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN LINIER
SEMESTER 2
- LOGIKA MATEMATIKA
- TRIGONOMETRI
- GEOMETRI (BANGUN RUANG)

KELAS XI IPA

SEMESTER 1
- STATISTIKA
- PELUANG
- TRIGONOMETRI
- LINGKARAN
SEMESTER 2
SUKU BANYAK
- FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS
- LIMIT FUNGSI
- TURUNAN

KELAS XI IPS

SEMESTER 1
- STATISTIKA
- PELUANG
SEMESTER 2
- FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS
- LIMIT FUNGSI
- TURUNAN

KELAS XII IPA

SEMESTER 1
- INTEGRAL
- PROGRAM LINIER
- MATRIKS
- VEKTOR
- GEOMETRI TRASFORMASI
SEMESTER 2
- BARISAN DAN DERET
- PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN EKSPONEN DAN LOGARITMA

KELAS XII IPS

SEMESTER 1
- INTEGRAL
- PROGRAM LINIER
SEMESTER 2
- BARISAN DAN DERET

SOFWARE PEMBELAJARAN MATEMATIKA

Beberapa software gratis yang sering digunakan dalam pembelajaran matematika:
1. Geogebra
2. Wingeom
3. SPSS
4. ...

Rabu, 07 Oktober 2015

MGMP PERTEMUAN 1

Tanggal Kegiatan: 06 Oktober 2015
Tempat Kegiatan: SMAN 2 Percontohan Karang Baru
Pertemuan Pertama: Peer Teaching
Nara Sumber: Drs. Muhammad Sofyan Nst, M, Si



Kegiatan:

  1. Rapat Perencanaan Jadwal kegiatan MGMP Matematika
  2. Menentukan kelompok serta materi Peer Teaching Untuk pertemuan Berikutnya.